Gozali Suami Mbah Wagini: Alhamdulillah Sudah Tak Kuwatir Bocor Dikala Nanti Hujan

    Gozali Suami Mbah Wagini: Alhamdulillah Sudah Tak Kuwatir Bocor Dikala Nanti Hujan
    RTLH Milik Gozali, 100 Persen Dibangun Oleh Satgas TMMD Reguler 115 Kodim 0719/Jepara. 

    JEPARA - Rumah milik pasangan suami isteri Wagini & Gozali, warga Dukuh Sidorejo, Desa Ujungwatu, Kecamatan Donorojo, Jepara, memang sudah rampung 100 persen dibangun oleh Satgas TMMD Reguler 115 Kodim 0719/Jepara. 

    Namun pasangan suami isteri tersebut belum menempati rumah barunya. Dan untuk sementara waktu mereka masih menumpang menginap di rumah tetangganya. 

    Menurut suami Wagini, Gozali, baru akan pindah ke rumah barunya setelah penutupan TMMD Reguler ke-115 Kodim 0719/Jepara di Desa Ujungwatu, ditutup pada 9 November 2022 nanti.

    Menempati rumah baru hasil pengerjaan tangan-tangan cekatan para prajurit TNI, memang sudah dirindukan oleh Wagini bersama sang suami. Hanya saja, ia harus bersama hingga beberapa hari lagi. 

    "Rumah kami setelah di perbaiki TNI, menang sudah bisa ditempati. Tapi harus menunggu dulu penyerahan kunci dari pihak Satgas TMMD, " kata suami Wagini, Gozali, Senin, (31/10/2022). 

    Diakui oleh Gozali, pihaknya bersyukur karena rumahnya sudah bagus dibangun oleh TNI. Karena itu, Gozali bersama isterinya sudah tak lagi bingung memikirkan untuk membangun rumah yang sehat dan layak karena rumah mereka sudah dibangun TNI. 

    "Alhamdulillah, kami tidak lagi memikirkan cara membangun rumah di tengah himpitan ekonomi yang sulit. Kami berdua sudah tenang dan tidak putar otak lagi. Kami tinggal menikmati hasilnya rumah bikinan TNI ini, " tandas Gozali. 

    Untuk diketahui, Satgas TMMD Reguler ke-115 Kodim Jepara yang digelar di Desa Ujungwatu, Kabupaten Jepara salah satu kegiatan fisik ya adalah merehab RTLH lima unit. Termasuk rumah milik Wagini.

    Redaktur          : JIS Jatmiko 

    Kontributor       : JIS Agung 

    jepara jateng tmmd reg 115
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    RTLH TMMD Selesai, Wagini: Terimakasih Bapak...

    Artikel Berikutnya

    Menghitung Hari Penutupan, Satgas TMMD 115...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Terkait Pernyataan Effendi Simbolon TNI Layaknya 'Gerombolan', Ini Pesan Tegas Dandim 0719/Jepara
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Mbah Sutarmi Kini Miliki Rumah Sehat Adanya TMMD Reg 115 Kodim 0719/Jepara 
    Bakal Meriah, Penutupan TMMD 115 di Ujungwatu Akan Tampilkan Atraksi Pencak Silat dan Tentara Cilik 
    Tindakan Arogan Petinggi Desa Lebak: Ancaman dan Pelecehan Terhadap Wartawan di Jepara
    Terkait Pernyataan Effendi Simbolon TNI Layaknya 'Gerombolan', Ini Pesan Tegas Dandim 0719/Jepara
    Pasca Kenaikan BBM, Dandim 0719/Jepara Bersama Forkopimda Jepara Lakukan Tinjauan Ke Pasar
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Mbah Sutarmi Kini Miliki Rumah Sehat Adanya TMMD Reg 115 Kodim 0719/Jepara 
    Bakal Meriah, Penutupan TMMD 115 di Ujungwatu Akan Tampilkan Atraksi Pencak Silat dan Tentara Cilik 
    Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Lutfhi; Jangan Sedikit-sedikit Pidana Berdayakan Tiga Pilar untuk Selesaikan Masalah
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Hadiri Bimtek Pilpet Tahun 2022, Babinsa Koramil 03/Batealit:Siap Mendukung Kelancaran Keamanan
    Kunjungi TMMD 115 Kodim Jepara, Kapok Sahli Kodam IV/Dip: Semua Wujud Nyata Implementasi Bela Negara 
    Tinjau TMMD Reg Ke-115, Dandim 0719/Jepara: Jalan Ini Nantinya Jadi Urat Nadi Masyarakat Ujungwatu 

    Ikuti Kami